Apa Kamu Pernah?
Apa Kamu Pernah? - Love Letter: Apa kamu pernah jatuh cinta pada seseorang yang belum pernah kamu temui di dunia nyata? Ketika sebaris tweet di lini masa membuat jantungmu berdetak kencang tak semestinya. Apa kamu pernah merindukan suara dari seseorang yang tak pernah kamu tahu wujud aslinya? Ketika ia menyanyikan sebuah lirik lagu dengan false dan tak beraturan, tapi kamu suka.
Apa kamu pernah menjalin hubungan dengan seseorang yang berjarak ribuan kilometer? Ketika bukan lagi terbatasi antar kota, tapi antar benua. Apa kamu pernah merasakan penyesalan saat tahu seseorang itu telah tinggal lebih dekat denganmu tapi perasaannya berbalik menjadi jauh darimu? Ketika sahabat menjadi cinta lalu menjadi teman biasa. Apa kamu pernah meng-unfollow akun twitter seseorang itu hanya karena kamu merasa sakit acap kali kicauannya menghiasi lini masamu? Ketika ter-unfollow, kamu masih saja membuka profile-nya dan membaca berulang kali setiap kicauannya.
Apa kamu pernah menunggu seseorang yang berhenti memperdulikanmu? Ketika kamu hujani telepon genggamnya dengan pesan singkat, hanya keheningan yang kamu dapat. Apa kamu pernah mencoba membunuh perasaanmu pada seseorang hanya karena takut seseorang itu merasa terganggu? Ketika mencoba merindukannya diam-diam dan berujung semakin candu. Apa kamu pernah berpura-pura telah merelakannya yang kamu cinta? Ketika suasana tak lagi sama, kamu bisa apa.
Apa kamu pernah menunggu seseorang yang berhenti memperdulikanmu? Ketika kamu hujani telepon genggamnya dengan pesan singkat, hanya keheningan yang kamu dapat. Apa kamu pernah mencoba membunuh perasaanmu pada seseorang hanya karena takut seseorang itu merasa terganggu? Ketika mencoba merindukannya diam-diam dan berujung semakin candu. Apa kamu pernah berpura-pura telah merelakannya yang kamu cinta? Ketika suasana tak lagi sama, kamu bisa apa.
Apa kamu pernah kecewa luar biasa?
Ketika kamu berekspektasi tanpa bisa kamu merealisasikannya atau bahkan
menyentuhnya. Apa kamu pernah gagal dan terjatuh? Ketika kamu bermimpi dan
merencanakan tentang masa depan, ternyata semuanya hanya sebatas impian.
Apa kamu pernah lelah menulis surat
untuk seseorang? Ketika berbagai macam diksi digunakan untuk berbicara tentang dia
yang mengabaikanmu dan menganggapmu masa lalu. Apa kamu pernah mencoba berhenti mencintai seseorang itu?
Ketika surat ini kurangkai, ketika itu aku ……………… isi sendiri ya ♥
Day 1 #30hariMenulisSuratCinta by @tehpocii especially for my *uhuk* @bangbangsith
Masa lalu bukan untuk dilupain kan? Tapi aku juga ga mau larut dalam nostalgia :))
Masa lalu bukan untuk dilupain kan? Tapi aku juga ga mau larut dalam nostalgia :))
20 comments
semua jawabannya, YA! :D
ReplyDeletekreatif! Ceritanya bikin pengakuan dan pernyataan tp dimodusin jadi pertanyaan yg ditujukan pd orang lain :b
#TerBasith lagi kah? *uhuk* *dikemplak Funy*
ReplyDelete#Uhuk .. Basith mana Basith? Heu
ReplyDeleteHikz,hikz,aku pernah seperti it,..qita idem yah.
ReplyDeletearoma jombloisme tercaum kasar disini,
ReplyDeletewhehehehe
ane ngga pernah tuh, kalo ga jumpa langsung ga bisa tertarik
Ada fotonya, oh God. :o
ReplyDeletemaknanya dalem loh fotonya, basith terang, funy gelap. disana siang, disini tengah malam :')
ReplyDeleteoh emang masih ya sama bangbasith? wuahaha kabooorr
ReplyDeletekalo kata pak haji, intinya kalo jodoh gak kemana.hehehe
ReplyDeletewih fotonyaaaa
:D
wah ada fotonya wkwkwk,,
ReplyDeleteEhem uhuk uhuk.. :D
ReplyDeletehahahaha ngakak baca tulisan ini, kunjungi juga tulisanku http://alifkj.blogspot.com/2012/10/akhirnya-jingga-itu-datang-membawa.html tapi ini tulisan untuk orang yg nyata :DDD
ReplyDeleteckckc.. galau terdeteksi oleh radar..
ReplyDeletekerenz....:-)
ReplyDeletehaha
ReplyDeleteuu...awesome..
ReplyDeleteMonggo mampir balik yaaa :)
nuhun
mampir disini. melihat artikel artikel menarik
ReplyDeleteijin nyimak ya gan :)
ReplyDeletesalam kenal dari kami outbond di malang :)
jangan lupa kunjungi kami di website kami : http://www.nolimitadventure.com/
nulis sambil nyiyir dan mbuka2 profile twitternya ya? :D
ReplyDeleteKisah misteri
ReplyDeletekumpulan cerita misteri
Website supranatural
Cerita hantu
cerita setan
penampakan hantu
makhluk astral
lucid dream
astral projection
meragah sukma
gangguan setan
terror hantu